• Hubungi kami
  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Syarat & Ketentuan
  • Peta Situs
WhatsApp: +6289520354581
Email: admin@antvnews.com
No Result
View All Result
ANTV News
  • Beranda
  • News
  • Apps
  • Gadget
  • Software
  • Tips & Trik
  • Beranda
  • News
  • Apps
  • Gadget
  • Software
  • Tips & Trik
No Result
View All Result
ANTV News
No Result
View All Result

Vaksin Sinovac vs AstraZeneca Perbedaannya Apa dan Mana yang Lebih Ampuh?

by Willy Johanes
Januari 6, 2025
in News
Perbedaan Vaksin Sinovac vs AstraZeneca
Share on FacebookShare on Twitter

Table of Contents

  • Perbedaan Vaksin Sinovac dan AstraZeneca
    • Jarak Waktu Pemberian Vaksin
    • BERITA LAINNYA
    • 5 Manfaat Bersepeda untuk Pria dan Wanita
    • IKEA Brada – Alas & Penyangga atau Meja Laptop Portable yang Super Keren
    • Fungsi Air Bagi Tubuh Yang Belum Anda Ketahui
    • 4 Rekomendasi Model Baju Muslim Syar’i Terbaru 2025 “Terbaik dan Termodis”
    • 9 Khasiat Air Kelapa untuk Ibu Hamil, Penting!
    • 4 Model Rambut Pria yang Banyak Disukai Wanita Jaman Now
    • Bejibun Khasiat dan Manfaat Buah Srikaya Bagi Kesehatan
    • Kisah TKI Jadi YouTuber Sukses dan Bisa Bangun Rumah Mewah
    • Asal Vaksin
    • Kandungan Vaksin
    • Usia Penerima Vaksin
    • Efek Samping
    • Efikasi

Vaksin Sinovac vs AstraZeneca – Sampai sekarang negara kita belum terbebas dari virus Corona (Covid-19). Meskipun di beberapa wilayah mengalami penurunan, akan tetapi belum bisa di kategorikan 100 persen aman. Sehingga, kita tetap waspada dan harus selalu mentaati protokol kesehatan.

Untuk menekan penyebaran virus Covid-19, para epidimolog memberi saran untuk melanjutkan PPKM.

Di samping itu, untuk mempercepat Herd Immunity atau kekebalan kelompok, pemerintah juga menggalakan program vaksinasi nasional untuk seluruh masyarakat Indonesia.

Pada pelaksanaan vaksinasi tersebut, pemerintah menggunakan dua jenis vaksin yaitu Sinovac dan AstraZeneca.

Meskipun keduanya mempunyai khasiat yang sama, akan tetapi tidak ada salahnya jika kita ingin mengenali kedua merek vaksin tersebut secara lebih detail dan terperinci.

Mungkin ada sebagian dari kita yang membutuhkan informasi tentang efek samping, dosis, kandungan, teknologi yang di gunakan, dan efikasi dari vaksin tersebut.

Yang jelas dan perlu di garisbawahi bahwa, baik vaksin Sinovac maupun AstraZeneca di nyatakan oleh WHO telah memenuhi standar internasional. Sehingga, Anda tidak perlu khawatir untuk menggunakannya.

 

Perbedaan Vaksin Sinovac dan AstraZeneca

 

Jarak Waktu Pemberian Vaksin

Proses penyuntikan Vaksin COVID-19 di lakukan dalam dua tahap. Jumlah dosis yang di anjurkan oleh WHO adalah 0,5 ml untuk pemberian vaksin tahap pertama maupun kedua.

Namun terdapat perbedaan pada jarak waktu antara pemberian vaksin tahap pertama dan kedua. Pemberian vaksin AstraZeneca dalam rentang waktu 8 hingga 12 minggu. Sedangkan vaksin Sinovac di berikan dalam rentang waktu 2 sampai 4 minggu.

 

BERITA LAINNYA

5 Manfaat Bersepeda untuk Pria dan Wanita

5 Manfaat Bersepeda untuk Pria dan Wanita

Januari 17, 2025
IKEA Brada – Alas & Penyangga atau Meja Laptop Portable yang Super Keren

IKEA Brada – Alas & Penyangga atau Meja Laptop Portable yang Super Keren

Januari 17, 2025

Fungsi Air Bagi Tubuh Yang Belum Anda Ketahui

Januari 17, 2025

4 Rekomendasi Model Baju Muslim Syar’i Terbaru 2025 “Terbaik dan Termodis”

Januari 14, 2025

9 Khasiat Air Kelapa untuk Ibu Hamil, Penting!

Januari 14, 2025

4 Model Rambut Pria yang Banyak Disukai Wanita Jaman Now

Januari 6, 2025

Bejibun Khasiat dan Manfaat Buah Srikaya Bagi Kesehatan

Januari 6, 2025

Kisah TKI Jadi YouTuber Sukses dan Bisa Bangun Rumah Mewah

Desember 30, 2024

Asal Vaksin

Vaksin Sinovac di kembangkan oleh perusahaan farmasi Sinovac di China. Sedangkan vaksin AstraZeneca di kembangkan oleh perusahaan AstraZeneca bersama-sama dengan Universitas Oxford Inggris.

 

Kandungan Vaksin

Vaksin AstraZeneca memakai vektor adenovirus, sedangkan vaksin Sinovac memakai platform virus tidak aktif atau inactivated virus.

Bahan dasar vaksin AstraZeneca adalah virus hasil rekayasa genetika atau vector adenovirus. Sedangkan bahan dasar vaksin Sinovac adalah SARS-CoV-2 (virus corona) yang sudah di matikan.

 

Usia Penerima Vaksin

Perbedaan vaksin Sinovac dan AstraZeneca juga dapat kita lihat dari umur penerimanya. Vaksin Sinovac di berikan kepada orang yang berusia antara 18 hingga 59 tahun. Sementara, vaksin AstraZeneca di berikan kepada orang yang berusia di bawah 65 tahun, yaitu antara 18 sampai 64 tahun. Akan tetapi di Indonesia BPOM mengizinkan untuk di berikan kepada orang yang berusia di atas 60 tahun.

 

Efek Samping

Efek samping setelah pemberian vaksin Sinovac maupun AstraZeneca pada umumnya sama saja, yaitu timbulnya rasa nyeri di bekas lokasi suntikan.

Akan tetapi, kadang-kadang ada pula yang mengalami nyeri otot, sakit kepala, demam, dan kelelahan ringan. Biasanya efek samping ini akan hilang dengan sendirinya dalam kurun waktu 1 sampai 2 hari saja. Apabila setelah di suntik vaksin timbul gejala yang berat, segera hubungi dokter.

Seperti yang sudah di jelaskan di atas, inactivated virus atau virus mati di gunakan untuk membuat vaksin Sinovac. Hal ini menimbulkan kekerapan demam, pegal, sakit kepala, pada penerimanya RENDAH SEKALI yaitu sekitar 2 hingga 4 persen saja. Ini benar-benar terbukti karena vaksin Sinovac dapat untuk mencegah penyakit berat, termasuk mencegah kematian.

Sementara itu viral vector di gunakan untuk membuat vaksin AstraZeneca. Caranya yaitu vektor yang merupakan adenovirus yang sudah di lemahkan di tumpangi virus Corona yang mati.

Hal ini menyebabkan kekerapan demam, sakit kepala, pegal-pegal mencapai 65 persen.

Namun dalam uji klinis, pada umumnya efek samping yang terjadi setelah vaksin hanya bersifat ringan sampai sedang (bukan berat) yang dapat sembuh dalam beberapa hari.

 

Efikasi

Perbedaan vaksin Sinovac dengan AstraZeneca selanjutnya adalah dalam efikasi.

Di kutip dari tribunnews.com, efikasi vaksin merupakan ‘kemanjuran’ vaksin yang di uji dalam pengujian klinik pada suatu penelitian.

WHO memberi syarat untuk efikasi vaksin adalah lebih dari 50%. Dan vaksin AstraZeneca maupun Sinovac memiliki efikasi lebih dari 50% seperti yang telah di persyaratkan oleh WHO tersebut.

Vaksin AstraZeneca memiliki efikasi sebesar 62 hingga 75%, sementara vaksin Sinovac mempunyai efikasi sebesar 56 hingga 65%. Oleh karena itu, kedua vaksin tersebut sangat efektif untuk melindungi badan atau tubuh kita dari serangan virus Corona.

 

Baca Juga: Kenali Modus Penipuan WhatsApp Terbaru dan Paling Berbahaya

 

Demikian ulasan Kami tentang perbedaan Vaksin Sinovac vs AstraZeneca, semoga berguna untuk pembaca setia Lintas Redaksi. Terima kasih.

Tags: Bagus Mana Vaksin Sinovac Vs AstraZenecaBeda dari Sinovac dengan AstraZenecaKenali Perbedaan Vaksin AstraZeneca dan SinovacMana Paling Manjur Vaksin Sinovac atau AstraZenecaPerbandingan Vaksin Sinovac dan AstraZeneca
Willy Johanes

Willy Johanes

BERITA TERKAIT

5 Manfaat Bersepeda untuk Pria dan Wanita

5 Manfaat Bersepeda untuk Pria dan Wanita

Januari 17, 2025
IKEA Brada – Alas & Penyangga atau Meja Laptop Portable yang Super Keren

IKEA Brada – Alas & Penyangga atau Meja Laptop Portable yang Super Keren

Januari 17, 2025
Fungsi Air Bagi Tubuh

Fungsi Air Bagi Tubuh Yang Belum Anda Ketahui

Januari 17, 2025
4 Rekomendasi Model Baju Muslim Syar'i Terbaru "Terbaik dan Termodis"

4 Rekomendasi Model Baju Muslim Syar’i Terbaru 2025 “Terbaik dan Termodis”

Januari 14, 2025
9 Khasiat Air Kelapa untuk Ibu Hamil, Penting!

9 Khasiat Air Kelapa untuk Ibu Hamil, Penting!

Januari 14, 2025
Model Rambut Pria yang Banyak Disukai Wanita Jaman Now

4 Model Rambut Pria yang Banyak Disukai Wanita Jaman Now

Januari 6, 2025
Next Post
Bejibun Khasiat dan Manfaat Buah Srikaya Bagi Kesehatan

Bejibun Khasiat dan Manfaat Buah Srikaya Bagi Kesehatan

Model Rambut Pria yang Banyak Disukai Wanita Jaman Now

4 Model Rambut Pria yang Banyak Disukai Wanita Jaman Now

9 Khasiat Air Kelapa untuk Ibu Hamil, Penting!

9 Khasiat Air Kelapa untuk Ibu Hamil, Penting!

  • Trending
  • Comments
  • Latest
Cara Membuat Link Google Meet dengan Mudah Sekali dan Tanpa Ribet

Cara Membuat Link Google Meet dengan Mudah Sekali dan Tanpa Ribet

Desember 8, 2024
Aplikasi Point of Sales Berbasis Web

7 Tips Memilih Aplikasi Point of Sales Berbasis Web

Desember 8, 2024
Perbedaan Vaksin Sinovac vs AstraZeneca

Vaksin Sinovac vs AstraZeneca Perbedaannya Apa dan Mana yang Lebih Ampuh?

Januari 6, 2025
4 Model Hijab Terbaru yang Lagi “Trend dan Booming” Saat Ini

4 Model Hijab Terbaru 2025 yang Lagi “Trend dan Booming” Saat Ini

Desember 8, 2024
Model Rambut Pria yang Banyak Disukai Wanita Jaman Now

4 Model Rambut Pria yang Banyak Disukai Wanita Jaman Now

Januari 6, 2025
Harga Terbaru Galaxy A02 s dan Spesifikasinya

Harga Terbaru Galaxy A02 s dan Spesifikasinya

Januari 30, 2025
4 Model Kerudung Terbaru Anak Sekolah Yang Lagi Booming Sekarang Ini

4 Model Kerudung Terbaru Anak Sekolah 2025 Yang Lagi Booming Sekarang Ini

Desember 30, 2024
Cara Terbaru Menggunakan MSCONFIG di Windows

Cara Terbaru Menggunakan MSCONFIG di Windows

Desember 21, 2024
Aplikasi Google di Play Store

Inilah 18 Aplikasi Google yang Wajib Anda Gunakan Sehari-hari

0
Samsung Galaxy S21 GSM

Harga Samsung Galaxy S21 GSM Ultra, S21 Plus, S21 dan Spesifikasinya

0
Perbedaan OLED dan AMOLED yang Wajib Anda Ketahui Khususnya Bagi Pengguna Smartphone Samsung dan Apple (iPhone)

Ini nih… Perbedaan OLED dan AMOLED, Ayo Cek Bagus yang Mana?

0
Cara Terbaru Menggunakan MSCONFIG di Windows

Cara Terbaru Menggunakan MSCONFIG di Windows

0
Trik Sadap Akun Google Gmail Terbaru Termudah dan Tercepat

4 Cara Sadap Akun Google (Gmail) Terbaru, Termudah, dan Tercepat

0
Download Aplikasi Chrome Versi Terbaru untuk Keamanan dan Kecepatan Akses Internet

Download Aplikasi Chrome Versi Terbaru untuk Keamanan dan Kecepatan Akses Internet

0
Harga Terbaru Galaxy A02 s dan Spesifikasinya

Harga Terbaru Galaxy A02 s dan Spesifikasinya

0
Cara Mudah Menginstal Windows 10 Mac Terbaru dan Terlengkap

Cara Mudah Menginstal Windows 10 Mac Terbaru dan Terlengkap

0
Download Aplikasi Chrome Versi Terbaru untuk Keamanan dan Kecepatan Akses Internet

Download Aplikasi Chrome Versi Terbaru untuk Keamanan dan Kecepatan Akses Internet

April 12, 2025
Pengganti X8 Speeder Terbaru, Enteng dan Tanpa Iklan

Pengganti X8 Speeder Terbaru, Enteng dan Tanpa Iklan

April 12, 2025
6 Rekomendasi Handphone yang Kameranya Bagus dan Instagramable

6 Rekomendasi Handphone yang Kameranya Bagus dan Instagramable

April 12, 2025
HP Pavilion dv3 Spesifikasi dan Harganya

HP Pavilion dv3 Spesifikasi dan Harganya

Januari 30, 2025
Review Samsung Tablet Galaxy A7 Lite, Kekurangan dan Kelebihannya!

Review Samsung Tablet Galaxy A7 Lite, Kekurangan dan Kelebihannya!

Januari 30, 2025
Harga Terbaru Galaxy A02 s dan Spesifikasinya

Harga Terbaru Galaxy A02 s dan Spesifikasinya

Januari 30, 2025
5 Manfaat Bersepeda untuk Pria dan Wanita

5 Manfaat Bersepeda untuk Pria dan Wanita

Januari 17, 2025
IKEA Brada – Alas & Penyangga atau Meja Laptop Portable yang Super Keren

IKEA Brada – Alas & Penyangga atau Meja Laptop Portable yang Super Keren

Januari 17, 2025

BERITA PALING POPULER

  • Cara Membuat Link Google Meet dengan Mudah Sekali dan Tanpa Ribet

    Cara Membuat Link Google Meet dengan Mudah Sekali dan Tanpa Ribet

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 7 Tips Memilih Aplikasi Point of Sales Berbasis Web

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Vaksin Sinovac vs AstraZeneca Perbedaannya Apa dan Mana yang Lebih Ampuh?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Model Hijab Terbaru 2025 yang Lagi “Trend dan Booming” Saat Ini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Model Rambut Pria yang Banyak Disukai Wanita Jaman Now

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Harga Terbaru Galaxy A02 s dan Spesifikasinya

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Model Kerudung Terbaru Anak Sekolah 2025 Yang Lagi Booming Sekarang Ini

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Cara Terbaru Menggunakan MSCONFIG di Windows

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Spinner Artikel Bahasa Indonesia Gratis dan Terbaik

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • 4 Cara Memutihkan Kulit Di Daerah Selangkangan Dengan Cepat “Tips Terbaru 2025”

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

TENTANG ANTV News

Yang melatar belakangi berdirinya ANTVNews.Com adalah salah satu bentuk mengisi kemerdekaan dan keinginan kami untuk turut serta memajukan kehidupan bangsa dan negara Indonesia dengan menyajikan informasi yang akurat dan terpercaya.

Walaupun kami bukan yang pertama, tapi kami mempunyai keinginan yang sangat kuat untuk menyajikan informasi yang sebenarnya, karena dalam rangka membantu mencerdaskan kehidupan bangsa diperlukan informasi yang mendidik, akurat, dan dapat dipertanggungjawabkan.

KANTOR

Jl. Majapahit No. 53, Wanadadi
Banjarnegara
Jawa Tengah
INDONESIA 53461

KONTAK

WhatsApp: +6289520354581
Email: admin@antvnews.com

TELUSURI BERDASAR KATEGORI

  • Apps
  • Gadget
  • News
  • Software
  • Tips & Trik

TELUSURI BERDASAR ARSIP

  • April 2025
  • Januari 2025
  • Desember 2024
  • November 2024
  • Oktober 2024
  • Hubungi kami
  • Tentang Kami
  • Disclaimer
  • Privacy Policy
  • Syarat & Ketentuan
  • Peta Situs

Copyright © 2024 - 2025 ANTV News All Right Reserved.

No Result
View All Result
  • Beranda
  • News
  • Apps
  • Gadget
  • Software
  • Tips & Trik

Copyright © 2024 - 2025 ANTV News All Right Reserved.